Kumpulan Berita
Polri ungkap para pelaku narkoba jenis hashish dan happy five yang diproduksi di laboratorium rahasia kawasan Bali, hendak mengedarkan barang haram tersebut pada perayaan tahun baru 2025.
Kabareskrim Polri Komjen Wahyu Widada mengungkap, berdasarkan data tahun 2023, sebanyak 3,3 juta orang yang menyalahgunakan narkoba.
Kabareskrim Polri Komjen Wahyu Widada menegaskan bahwa pihaknya bakal menindak tegas anggota, yang terlibat dalam kasus peredaran dan penyalahgunaan narkoba.
Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Dittipidnarkoba) Bareskrim Polri membongkar laboratorium rahasia yang memproduksi narkoba jenis hashish di Bali.
Empat tersangka kasus narkoba jenis hashish di laboratorium rahasia di Vila dan kafe kawasan Bali terancam hukuman mati. Mereka berperan sebagai peracik sekaligus pengemas barang haram tersebut.
Viral video di media sosial penghuni Lapas Tanjung Raja Ogan Ilir, Sumatera Selatan diduga pesta narkoba di dalam Lapas.
Polri juga tengah memburu empat orang lainnya yang masuk daftar pencarian orang (DPO).
Polri memburu empat tersangka yang masuk daftar pencarian orang (DPO) terkait kasus pabrik pembuatan narkoba jenis hashish di villa dan kafe kawasan Bali.