Kumpulan Berita
Penambahan baru pangkalan-pangkalan LPG 3 kg mutlak diperlukan agar masyarakat yang berhak hanya bisa dan boleh membeli LPG bersubsidi
BPH Migas akan diberi wewenang baru untuk mengawasi distribusi LPG 3 kg.
Keputusan Menteri Bahlil Lahadalia yang melarang penyaluran LPG 3 kg ke warung pengecer justru menimbulkan keresahan
Mengingat, saat ini masih banyak keluhan masyarakat yang harus mengantre panjang dan kelelahan, bahkan hingga menimbulkan korban.
Presiden Prabowo Subianto fokus pada perbaikan tata kelola untuk mencegah kerugian negara akibat subsidi LPG 3 Kg yang tidak tepat sasaran.
Artis terkenal yang tepergok pakai gas LPG 3 kg pada dasarnya sudah menyalahi aturan, mengingat tabung hijau tersebut diperuntukkan bagi masyarakat kurang mampu.
Zulhas meminta para ibu-ibu untuk mengucapkan rasa terima kasih kepada Presiden Prabowo Subianto soal kebijakan LPG 3 kilogram (kg).
Gas LPG 3 kilogram saat ini masih sulit dicari meski, Presiden Prabowo sudah menginstruksikan untuk pengecer bisa berjualan secara langsung ke konsumen.