Kumpulan Berita
Panglima TNI, Jenderal Agus Subiyanto mengungkap kondisi terkini dua prajurit yang tergabung dalam pasukan perdamaian PBB UNIFIL yang terkena rekoset tembakan tank Israel.
Rekaman ini memperlihatkan keberanian dan kerasnya perlawanan Sinwar terhadap Israel sebelum akhirnya gugur.
?? Kami sekarang melihat peluang dengan disingkirkannya dia dari medan perang, dicopot dari kepemimpinan Hamas, dan kami ingin memanfaatkan peluang itu.”
Israel mengkonfirmasi bahwa pemimpin Hamas, Yahya Sinwar dikabarkan tewas dalam serangan pasukannya di Gaza, Palestina, Kamis 17 Oktober 2024.
Israel mengumumkan Pemimpin Tertinggi Hamas Yahywa Sinwar tewas dalam sebuah baku tembak.
Sebanyak 105 negara mendukung surat yang diinisiasi Cile untuk mendukung Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres.
UNIFIL menyebut serangan tersebut disengaja.
Serangan udara Israel terhadap Nabatieh, di Lebanon selatan, telah menghantam gedung pemerintah setempat, menewaskan sedikitnya lima orang, pada Rabu (16/10/2024).