Kumpulan Berita
Tanggapan tersebut menegaskan kembali pendiriannya bahwa gencatan senjata harus mengarah pada penghentian permanen.
Hamas dan sekutu Jihad Islam Palestina (PIJ), menyatakan kesiapan untuk secara positif mencapai kesepakatan.
Kleine mengatakan bahwa Hamas hanya perlu menyetujui rencana tersebut agar pertempuran dapat dihentikan.
Dalam resolusi gencatan senjata tersebut ada tiga tahapan yang harus dilakukan.
Tiongkok tidak mengambil tindakan untuk memblokirnya, dan Rusia abstain.
Empat belas dari 15 anggota Dewan Keamanan, termasuk AS, mendukung resolusi tersebut.
Biden menyusun rencana gencatan senjata tiga fase untuk Jalur Gaza seminggu yang lalu.
Selama berbulan-bulan, perunding dari AS, Mesir dan Qatar telah berusaha menengahi diakhirinya konflik.