Kumpulan Berita
Pengeboran terus dilakukan demi mencapai target produksi minyak 1 juta barel per hari.
Demi memperkuat pasokan gas domestik, Liquefied Natural Gas (LNG) didatangkan dari fasilitas likuifaksi di Kabupaten Berau.
Pertamina Gas mempercepat swasembada energi yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto.
Kesulitan mendapatkan gas 3 kilogram memaksa Ismayani, warga Mandailing Natal, menggunakan kayu bakar untuk memasak.
Pemerintah berencana menghentikan ekspor gas alam cair (Liquefied Natural Gas/LNG) untuk memprioritaskan pemenuhan kebutuhan di dalam negeri.
Antrean panjang warga yang hendak membeli gas subsidi 3 kilogram masih terus terjadi. Salah satunya di Pangkalan Gas Elpiji di Jalan Merdeka, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor.
Tim Satgas Pangan Polri turun tangan mengecek ketersediaan dan pendistribusi Liquefied Petroleum Gas (LPG) atau elpiji ukuran 3 Kg, usai terjadi kelangkaan di tengah masyarakat.
Berdasarkan unggahan akun Instagram @infociputatcom, ibu tersebut berinisial Y berusia 62 tahun, dan merupakan warga Jalan Beringin Raya, Kelurahan Pamulang Barat, Kecamatan Pamulang.