Lebih jelas dia mengatakan, kebayanyakan produk-produk yang dijual di platfrom digital adalah produk-produk buatan luar negeri, bukan buatan lokal.
Sehingga dia melihat in hal yang menyedihkan.
Selain itu, barang yang dijual pun masih didominasi dengan produk-produk ritel, bukan barang yang bersifat produktif.
"Sebagian besar yang masih on bording ke platform digital itu masih produk-produk dari luar negeri. Dan itu masih bersifat barang-barang ritel bukan barang-barang yang bersifat produktif seperti contohnya bahan-bahan pertanian atau istilahnya kita masih penjual bukan pembuat," tukasnya.
Oleh karena itu, Kemenkop UKM mengajak para pelaku usaha untuk memiliki semangat berwirausaha, mengembangkan potensi yang dimiliki dan mengeluarkan ide-ide untuk menghasilkan sesuatu agar menjadi produsen bukan seller.
Follow Berita Okezone di Google News
(ZWD)