Kumpulan Berita

TNI AL


Nusantara
16 April 2022

Dokumen Tak Lengkap, TNI AL Tangkap Tiga Kapal Pengangkut Nikel di Kendari

Penangkapan dilakukan Kapal TNI Angkatan Laut (KAL) Labengki ketika berpatroli di perairan sekitar Kendari

Nusantara
12 April 2022

TNI AL Tangkap Kapal Berbendera Malaysia Bawa PAO Ilegal di Perairan Bengkalis

PerairanTNI Angkatan Laut dan KRI Sigurot-864 berhasil menangkap sebuah Tugboat TB Ever Sunrise dan Tongkang TK Ever Carrier

Nasional
4 April 2022

Terhantam Badai, TNI AL Selamatkan Kapal Yacht Warga Australia

Kapal itu bertujuan untuk melakukan pelayaran wisata. Mereka berangkat dari Thailand sejak tanggal 22 November 2021.

Nasional
4 April 2022

Kunjungi US Secretary of the Navy, KSAL Tingkatkan Kerja Sama Strategis dengan AS

Dalam pertemuan tersebut Kasal mengatakan TNI AL akan terus melanjutkan dan meningkatkan kerjasama strategis dengan Amerika Serikat.

Nasional
2 April 2022

TNI AL Amankan Kapal Pembawa 5,5 Ton BBM Ilegal

Kapal pembawa BBM tersebut didapati tidak memiliki dokumen resmi (ilegal)

Nasional
31 March 2022

Kisah Soekarno Bentuk Pasukan Tengkorak Misterius untuk Lawan Marinir Belanda

Pasukan komando ini memiliki semboyan Tan Hana Wighna Tan Sirna atau tidak ada rintangan yang tak dapat diatasi.

Nasional
28 March 2022

Perwira Marinir Lettu Ikbal yang Tewas Ditembak KKB Ternyata Akan Menikah

Ikbal yang berencana menikah, namun takdir berkata lain, dan dia gugur dalam bertugas.

Nasional
28 March 2022

2 Prajurit Marinir Gugur di Papua Dapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa

Mereka adalah Letda Mar Muhammad Ikbal dan Pratu Mar Wilson Anderson Here.