Kumpulan Berita

Tangerang Selatan


Megapolitan
19 March 2025

Warung Makan Kebakaran di Tangsel, 3 Terluka 1 Bocah Tewas

Warung makan yang terletak di Jalan Raya Serpong, Pakulonan, Serpong Utara, Tangerang Selatan (Tangsel) mengalami kebakaran.

Megapolitan
4 March 2025

TPA Cipeucang Overload, Sampah Menumpuk hingga Badan Jalan di Ciputat

Tumpukan sampah di sisi jalan RE Martadinata itu meluber hingga memakan sebagian badan jalan.

Megapolitan
Rabu 26 Februari 2025 23:49 WIB

Masyarakat Didorong Rencanakan Keluarga Sejahtera Lewat KB Serentak

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Banten menyelenggarakan pelayanan KB serentak.

Megapolitan
Senin 03 Februari 2025 20:30 WIB

Lansia Meninggal Dunia Usai Antre Gas 3 Kg, Ketua RT: Saat Pulang Mungkin Lemas Lalu Terduduk

Berdasarkan unggahan akun Instagram @infociputatcom, ibu tersebut berinisial Y berusia 62 tahun, dan merupakan warga Jalan Beringin Raya, Kelurahan Pamulang Barat, Kecamatan Pamulang.

Megapolitan
Senin 03 Februari 2025 19:11 WIB

Lansia Meninggal Dunia Diduga Kelelahan Antre Gas 3 Kg, Begini Kesaksian Warga

Wanita lanjut usia berinisial Y (63) meninggal dunia usai kelelahan mengantre pembelian gas bersubsidi 3 kg di kawasan Pamulang, Tangerang Selatan (Tangsel)

Megapolitan
Sabtu 01 Februari 2025 12:38 WIB

Ribuan Pedagang Ngadu ke Dishub Tolak Pasar Malam Tangsel Night Market

Pedagang serentak menentang rencana penyelenggaraan pasar malam.

Megapolitan
16 December 2024

Tetangga dari Keluarga yang Tewas Bunuh Diri di Tangsel Gelar Pengajian Doakan Korban

Warga sekitar rumah korban satu keluarga yang meninggal dunia di Cirendeu, Tangerang Selatan, karena diduga bunuh diri menggelar pengajian di sekitar tempat kejadian perkara (TKP).

Megapolitan
15 December 2024

Datangi Rumah Satu Keluarga Bunuh Diri di Tangsel, Polisi Amankan Sejumlah Barang Bukti

Sejumlah polisi mengamankan barang bukti yang berada di rumah korban satu keluarga yang meninggal dunia karena diduga bunuh diri.