Kumpulan Berita
Seorang anggota Polres Pacitan berinisial Aiptu LC telah dinonaktifkan dari jabatannya sebagai Pejabat Sementara (Pjs) Kasat Tahti, menyusul dugaan pemerkosaan terhadap seorang tahanan wanita.