Kumpulan Berita
Pendaftaran program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah untuk jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) akan segera dibuka pada Maret 2025.
Sekolah kedinasan yang tidak mewajibkan nilai UTBK 2025 menarik diketahui.
Pendaftaran Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2025 ditutup pada 18 Februari 2025, pukul 15.00 WIB.
10 Perguruan Tinggi Negeri (PTN) ini mensyaratkan passing grade yang mudah di jangkau pada Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025.
Berikut link gratis dan cara mudah kompres foto 100kb buat daftar SNMPB 2025 akan diulas Okezone.
Apakah siswa eligible pasti lolos SNBP? Hal ini menjadi pertanyaan para siswa yang diperkenankan mendaftar perguruan tinggi melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP).
Pendaftaran atau registrasi akun SNPMB siswa bisa dilakukan melalui portal SNPMB
Syarat daftar KIP Kuliah di SNBP, SNBT dan Mandiri 2025. Pendaftaran Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah terbuka untuk seluruh siswa di Indonesia yang terbatas dalam ekonomi untuk semua jalur seleksi perguruan tinggi PTN dan PTS.