Kumpulan Berita
SKK Migas dan KKKS Jindi South Jambi B menemuka harta karun gas baru.
Eksplorasi migas tidak hanya penting untuk memenuhi kebutuhan energi jangka pendek, tetapi juga untuk memastikan ketersediaan energi bagi generasi mendatang.
SKK Migas melakukan penandatanganan Kontrak Kerja Sama Wilayah Kerja Migas pada dua wilayah kerja di Sumatera dan Sulawesi dengan skema Cost Recovery.
Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) melakukan kerja sama dengan para akademisi.
SKK Migas dan KKKS terus melakukan aktivitas pengeboran dan pengembangan sumur untuk mengejar target produksi minyak nasional.
SKK Migas dan KKKS (Kontraktor Kontrak Kerjasama) memberikan kuliah umum kepada mahasiswa
Dwi Soetjipto menyatakan pentingnya sinergi antara Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS), pemerintah, dan pemangku kepentingan.
Pertama kalinya sejak tahun 2014, Realisasi tajak pengeboran bulanan mencapai 107 tajak sumur di Agustus