Kumpulan Berita
Wacana mengenai superioritas penyidikan dalam pembahasan RUU KUHAP terus menuai pro dan kontra.
Peran Polri dalam proses penyidikan harus diperluas.
Seperti kontroversi kewenangan jaksa yang terlalu luas dalam proses penyidikan.
Mantan Hakim Agung, Gayus Lumbuun, setuju pemberian kewenangan kepada Kejaksaan untuk menangani perkara pidana secara langsung.
Sebagai pimpinan rapat paripurna, Wakil Ketua DPR RI Adies Kadir melaporkan kepada seluruh anggota dewan bahwa pimpinan DPR RI telah menerima surat dari pimpinan Komisi III DPR RI.
Asas dominus litis dalam hukum pidana menyatakan bahwa kejaksaan memiliki otoritas untuk menentukan apakah suatu perkara pidana akan diteruskan ke pengadilan atau tidak.
Perlindungan hak asasi manusia menjadi salah satu aspek penting terkait dengan reformasi hukum pidana di Indonesia
Dua pasal dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) menuai sorotan lantaran dianggap bisa mengancam kewenangan jaksa dan polisi.