Kumpulan Berita
Salah satu hakim vonis bebas Gregorius Ronnald Tannur, Mangapul mengungkapkan ada pesan dari Rudi Suparmono selaku eks Ketua Pengadilan Negeri (PN) Surabaya.
Sidang kali ini beragendakan pemeriksaan saksi untuk tiga terdakwa Hakim Pengadilan Negeri Surabaya, Erintuah Damanik, Mangapul, dan Heru Hanindyo.
Gregorius Ronnald Tannur, terdakwa kasus pembunuhan mengaku dirinya merasa bersalah atas kematian kekasihnya, Dini Sera Afrianti.
Ketiganya adalah Erintuah Damanik, Heru Hanindyo dan Mangapul.
Tiga Hakim yang diduga menerima suap terkait vonis bebas terpidana pembunuhan Ronald Tannur akan menjalani sidang perdana untuk mendengarkan dakwaan.
Kedua orang tersebut diperiksa sebagai saksi.
Komisi Yudisial (KY) bakal memeriksa Hakim Agung tingkat kasasi pada kasus suap vonis bebas Gregorius Ronald Tannur (GRT), dalam kasus kematian kekasihnya, Dini Sera Afrianti. KY pun telah membentuk tim khusus guna mendalami kasus tersebut.
Kejaksaan angkat bicara perihal alasan tiga hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya yang ditetapkan sebagai tersangka kasus suap vonis bebas Gregorius Ronald Tannur dipindahkan ke Jakarta.