Kumpulan Berita
Presiden Prabowo Subianto menyinggung kelakukan pengusaha-pengusaha nakal dalam pidato perdananya usai pelantikan Presiden dan Wapres.
Presiden Indonesia Prabowo Subianto memaparkan pidato kenegaraan perdana di Gedung MPR/DPR RI, Minggu (20/10/2024). Para tamu yang hadir pun memberikan pujian terkait dengan poin-poin penyampaian pokok pikiran tersebut.
Presiden Prabowo Subianto mengakui masih banyak anak yang tidak punya pakaian layak untuk sekolah.
Presiden Prabowo Subianto mengingatkan, kekuasaan adalah milik rakyat. Untuk itu, Ia berkomitmen akan bekerja untuk kepentingan masyarakat, bukan kerabat.
Presiden Prabowo Subianto menyatakan Indonesia harus dapat swasembada energi.
Presiden RI Prabowo Subianto mengajak seluruh elemen masyarakat untuk tidak memiliki sikap seperti Burung Unta dalam menghadapi masalah. Hal itu ia sampaikan saat menyampaikan pidato perdananya usai dilantik sebagai Presiden RI 2024-2029.
Kehadiran Anwar Ibrahim menandai eratnya hubungan antara dua negara serumpun, Malaysia dan Indonesia
Pelaku pasar menantikan formasi kabinet baru Presiden Prabowo