Kumpulan Berita
Dir Tipidsiber Bareskrim Polri Brigjen Himawan Bayu Aji mengatakan, pelaku asal Lampung berinisial JS itu telah menipu sebanyak seratus orang, dengan mencatut nama Presiden Prabowo Subianto, dan Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani.
Tersangka kasus penipuan, menggunakan teknologi artificial intelligence (AI) deepfake, yang catut nama Presiden Prabowo Subianto raup keuntungan hingga Rp65 juta.
Mabes Polri merespons soal informasi AKBP Hendi Kurniawan yang diduga menghalangi penangkapan buronan Harun Masiku. Adapun hal itu disampaikan KPK saat sidang gugatan praperadilan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto
Dia menyebutkan Majelis Kode Etik menguraikan soal uraian kasus dan pasal yang disangkakan hampir selama dua jam. Dalam uraiannya, dijelaskan peran, jumlah hingga aliran uang.
Propam Polda Metro Jaya menggelar Sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) terkait dugaan pemerasan anak bos Prodia oleh mantan Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Bintoro hari ini.
Polri mengungkap kasus pengolahan timah ilegal seberat 5,81 ton di wilayah Bekasi, Jawa Barat, diduga merupakan jaringan internasional.
Polri memburu pelaku pengirim bahan baku timah ilegal dari Bangka Belitung (Babel), yang dikelola di Gudang CV Galena Alam Raya Utama (GARU), Bekasi, Jawa Barat. Aparat telah mengantongi identitas pelaku.
Pasalnya, mengurus SIM di Satpas Polres Gowa sangat mudah dan cepat. Hal itu lantaran telah disiapkan pelayanan yang prima bagi masyarakat.