Kumpulan Berita
Sigit mengatakan, penetapan Hari Juang Polri pada 21 Agustus merupakan kesepakatan bersama para senior, pakar serta fakta sejarah yang ada.
Peringatan momentum itu merupakan yang pertama kali dan dilaksanakan di Monumen Perjuangan Polri, di Jalan Polisi Istimewa, Kota Surabaya.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menetapkan 21 Agustus 2024 sebagai Hari Juang Polri. Ia meminta hal ini menjadi momentum bagi kepolisian untuk memberikan pengabdian terbaik ke masyarakat.
Untuk pertama kalinya Korps Bhayangkara akan menggelar upacara Hari Juang di depan Monumen Perjuangan Polri, Kota Surabaya, Jawa Timur.
Dalam amanatnya, Kapolri mengucapkan selamat kepada para perwira yang baru dilantik dan berharap para perwira bisa mengemban tanggung jawab sebagai pemimpin yang membimbing anggota dan mengayomi masyarakat.
Salah satunya adalah Kapolda Jawa Tengah (Jateng) Hari Ribut Wibowo resmi sandang Inspektur Jenderal (Irjen).
Polisi sabuk putih itu nantinya bakal mengawal pengamanan mobilitas tamu VIP dan VVIP.
Saat ini polisi tengah melakukan simulasi pengamanan jalannya upacara kemerdekaan tersebut.