Kumpulan Berita

polri


Megapolitan
5 March 2025

Viral Oknum Polisi di Tangsel Palak dan Pukuli Pedagang, Berakhir di Penjara Khusus

Seorang oknum polisi berinisial IL viral usai aksinya memalak sejumlah pedagang di Jalan Puspiptek, Setu, Tangerang Selatan (Tangsel).

Nasional
5 March 2025

Cetak Sejarah! Eks Ajudan SBY, Satu-Satunya Jenderal Bintang 3 Jabat Kapolda di Ujung Pensiun

Komjen Pol Imam Sugianto menjadi satu-satunya anggota Polri jenderal bintang tiga yang masih menjabat Kapolda Jawa Timur.

Nasional
5 March 2025

Kawal Asta Cita Prabowo, Kemen PPPA Perkuat Perlindungan Perempuan dan Anak

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) membangun kolaborasi dengan sejumlah pihak untuk memperkuat sinergi dalam memberikan perlindungan bagi perempuan dan anak.

Nasional
4 March 2025

Polri-Kementerian PPPA Teken MoU Percepatan Penanganan Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak

Angka serupa juga didapat dari hasil survei terhadap pengalaman hidup anak. Menteri PPPA mengatakan jumlah anak di Indonesia yang mengalami kekerasan secara fisik dan psikis tergolong tinggi.

Nasional
4 March 2025

Raih Kepercayaan Publik, Polri Diminta Terbuka terhadap Kritikan hingga Perkuat Pengawasan Internal

Hal ini didasari dari beberapa kasus yang viral di media sosial sehingga menilmbulkan rasa kurang percaya terhadap salah satu lembaga penegak hukum tersebut. Arif menjelaskan langkah pertama yang dapat dilakukan adalah Polri harus terbuka terhadap kritik yang datang dari publik.

Nasional
4 March 2025

Dukung Program Presiden, Kapolri Bangun 100 Ribu Rumah untuk Personel dan PNPP

Sigit mengungkapkan, rumah adalah kebutuhan mendasar yang tentunya juga menjadi salah satu harapan dari personel-personel Polri. Dengan program ini, diharapkan bisa benar-benar dirasakan manfaatnya oleh seluruh personel Korps Bhayangkara.

Megapolitan
4 March 2025

TNI-Polri Bantu Evakuasi Korban Banjir 1,5 Meter yang Mau Cuci Darah

Banjir turut merendam Perumahan Asri Sawangan, Depok, Jawa Barat, dengan ketinggian mencapai 1,5 meter. Petugas gabungan dari TNI-Polri mengevakuasi warga yang terdampak banjir, termasuk seorang pria yang hendak menjalani cuci darah di rumah sakit.

Nasional
4 March 2025

Perkuat Sekaligus Penyegaran, Ketum KBPP Polri Lantik Anggota PAW Kepengurusan Baru

Dalam sambutannya, Evita menyampaikan selamat kepada seluruh anggota KBPP Polri yang baru dilantik. Pelantikan ini, tidak hanya ditujukan kepada mereka yang baru, tapi juga anggota yang lama.