Kumpulan Berita
Salah seorang wartawan media nasional, Adhyasta Dirgantara (Dias) diduga mendapatkan intimidasi dari dua ajudan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto.
Jajaran Tentara Nasional Indonesia (TNI) diminta mengusut tuntas seluruh anggota yang terlibat dalam aksi penyerangan ke Polres Tarakan, pada Senin 24 Februari 2025
Keduanya memastikan situasi keamanan di Kota Tarakan tetap kondusif usai penyerangan Mapolres Tarakan.
Diketahui, dalam peristiwa tersebut, 5 polisi terluka.
Puluhan oknum anggota TNI dari Bantuan Penugasan (BP) Satgas Yonif 614/RJP diduga melakukan penyerangan dan perusakan di Mapolres Tarakan, Kalimantan Utara.
Pasca insiden penyerangan Mapolres Tarakan yang diduga dilakukan sejumlah oknum TNI, pada Senin 24 Februari 2025 malam, Kapolda Kaltara Irjen Pol Hary Sudwijanto akhirnya bertemu Pangdam IV Mulawarman, Mayjen TNI Rudy Rachmat
Kodam VI/Mulawarman bersama Korem 092/Mrl dan Brigif 24/BC telah mengambil langkah cepat.
Setelah melakukan pemukulan, kelompok tersebut melanjutkan aksi pengerusakan di mako Polres Tarakan.