Kumpulan Berita
Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono Bidang Hukum dan Advokasi melaporkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP).
Di luar lokasi Pleno sejumlah elemen masyarakat melakukan aksi demonstrasi yang mempersoalkan kejanggalan-kejanggalan pada pelaksanaan pemungutan suara.
Komisi II DPR RI bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU), Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) sepakat pelaksanaan pemungutan suara ulang.
Tim RIDO menilai, KPU DKI Jakarta tak profesional dalam menjalankan tugasnya sebagai pelaksana pemilihan, sehingga legitimasi Pilkada dipertanyakan.
Mantan Menko Polhukam periode 2019-2024, Mahfud MD menilai, ada beberapa faktor penyebab turunnya partisipasi pemilih pada pilkada serentak 2024.
Pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak telah digelar pada 27 November 2024.
Puan mempersilakan masyarakat melaporkan hal yang sama jika menemukan bukti keterlibatan tersebut.
Hasil pemeriksaan mengungkap bahwa Ketua KPPS tidak mengarahkan pencoblosan dilakukan pada salah satu paslon.