Kumpulan Berita

Pilkada Serentak.


Megapolitan
9 January 2025

Pramono-Rano Tunjuk Ima Mahdiah Jadi Ketua Tim Transisi, Berikut Daftar Lengkapnya

Pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih Jakarta, Pramono Anung-Rano Karno telah menyiapkan tim transisi sambil menunggu hari pelantikan.

Nasional
9 January 2025

Hasil Pilkada di 21 Provinsi Tidak Digugat ke MK, Pemenangnya Bakal Ditetapkan KPU Hari Ini

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Mochammad Afifuddin menyampaikan bahwa hasil pilkada di 21 Provinsi untuk pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, tidak digugat ke Mahkamah Konstitusi

Megapolitan
7 January 2025

KPU Jakarta Antar Undangan Penetapan Pilkada 2024 ke Bang Doel

Adapun kedatangannya dengan para komisioner KPU DKI Jakarta untuk mengantarkan undangan penetapan hasil Pilkada Jakarta 2024.

Megapolitan
5 January 2025

Pekan Depan, KPU DKI Gelar Penetapan Pemenang Pilgub 2024

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Jakarta berencana menggelar penetapan pemenang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jakarta 2024 pada pekan depan.

Nasional
4 January 2025

Hindari Konflik Kepentingan, Hakim MK Dilarang Tangani Gugatan Pilkada dari Daerah Asal

Sebagai contoh, jika Hakim MK berasal dari Jawa Tengah (Jateng), maka Hakim tersebut tidak akan menangani gugatan asal Pilkada Jateng.

Nasional
22 December 2024

Bawaslu Larang Jajarannya Rekayasa Pelanggaran Pilkada-Kerja Sama dengan Pihak Berperkara di MK

Dia juga meminta agar setiap divisi untuk saling berkoordinasi menjelang persidangan sengketa hasil Pilkada.

News
19 December 2024

Tim Hukum Jhon-Marthin Harap MK Batalkan Hasil Pilkada Jayawijaya

Jhon Richard Banua dan Marthin Yogobi mengharapkan agar Mahkamah Konstitusi (MK) membatalkan hasil Pilkada Jayawijaya.

News
19 December 2024

Pilkada Jayawijaya Digugat ke MK, Relawan Jhon-Marthin: Ini Bagian Menjaga Demokrasi

Jhon-Marthin resmi mendaftarkan gugatan hasil Pilkada Kabupaten Jayawijaya ke Mahkamah Konstitusi (MK) dengan nomor registrasi 282.