Kumpulan Berita
Calon Gubernur Jakarta Nomor Urut 2, Dharma Pongrekun tiba di lokasi kampanye akbar di lapangan Tabaci, Kalideres Jakarta Barat.
Ketua KPUD Jakarta Wahyu Dinata menyampaikan, penggunaan Sistem Informaai Rekapituasi (Sirekap) telah di muktahirkan. Ia pun optimis, penggunaan Sirekap bisa membantu proses rekapitulasi suara di Pilkada 2024.
Ribuan maassa menyambangoi acara Kampanye Akbar terakhir Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Jakarta Nomor Urut 3 Pramono Anung (Mas Pram) dan Rano Karno (Bang Doel)
Masa kampanye Pilkada 2024 memasuki hari terakhir pada hari ini.
Dalam kesempatan itu, Forum Komunitas Nelayan Muara Angke pun menyampaikan dukungannya pada pasangan RIDO.
Kami sudah menaruh seluruh kader kita se DKI Jakarta yang ada di 15.000 lebih TPS, itu kita tempatkan kader minimal satu untuk memastikan pasangan RK-Suswono.
Kampanye Akbar Mas Pram dan Bang Doel akan dihadiri 20.000 orang pendukung dan masyarakat umum yang ingin bergembira bersama-sama
Sekretaris Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono, Basri Baco mengungkapkan bahwa, Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) dipastikan hadir dalam kampanye akbar pasangan RIDO.