Kumpulan Berita
Politikus PDIDP ini meyakini bahwa majelis hakim akan memberikan putisan yang terbaik dan objektif.
Jokowi bertolak menuju Kabupaten Pohuwato dengan menggunakan pesawat ATR 72-600 melalui Bandara Djalaluddin.
Adapun kedua kubu mengajukan permohonan agar ada pemungutan suara ulang hingga diskualifikasi kemenangan Prabowo-Gibran.
Masyarakat maupun pengendara kendaraan diminta untuk menghindari kawasan Gedung MK untuk menghindari kemacetan.
Pihaknya juga mengimbau untuk para peserta aksi unjuk rasa untuk memperhatikan hak-hak masyarakat.
Mahkamah Konstitusi (MK) akan membacakan putusan sengketa Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) pilpres pada pagi ini
Putusan itu merupakan permohonan PHPU yang diajukan kubu Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo - Mahfud MD.
Mahkamah Konstitusi (MK) akan membacakan putusan sengketa Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) pilpres pada 22 April 2024.