Kumpulan Berita

Pemberontakan Ra Kuti


Nasional
13 March 2025 04:30 WIB

Pemberontakan Ra Kuti Bikin Istana Majapahit Sempat Berpindah 

Kerajaan Majapahit sempat berpindah istana kerajaannya sejak membuka hutan di wilayah Tarik. Dugaan ini disebutkan dalam beberapa catatan sejarah kitab kuno mulai dari Kakawin Pararaton hingga Nagarakretagama.