Kumpulan Berita
Seorang karyawan berinisial SY (21) harus meregang nyawa usai ditusuk rekan kerjanya SZ (25), di sebuah minimarket di Jalan Pecenongan Raya, Gambir, Jakarta Pusat. Polisi menyebut korban mengalami tujuh luka tusukan.
Pelaku habisi nyawa korban dengan pisau di dalam gudang.
Pihaknya masih melakukan serangkaian pendalaman terutama untuk mengetahui motif dilakukannya penusukan.