Kumpulan Berita
Paus Fransiskus akan melanjutkan kunjungan apostoliknya ke Papua Nugini, Jumat (6/9/2024). Pemimpin tertinggi Gereja Katolik sedunia itu telah berada di Indonesia sejak 3 September lalu.
Tentunya, momen itu membuat warganet penasaran mengenai latar belakang Mendibudristek. Salah satunya mengenai biodata, pendidikan hingga agamanya
Jelang keberangkatan Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Dunia Paus Fransiskus, keamanan di kawasan terminal VIP Bandara Soekarno-Hatta mulai diperketat.
Paus Fransiskus akan meninggalkan Indonesia pada Jumat (6/9/2024) pagi ini. Pemimpin Gereja Katolik sedunia itu akan melanjutkan kunjungan apostoliknya ke Papua Nugini
Umat katolik asal Sumba ini menarik perhatian saat hadir dalam misa akbar bersama Paus Fransiskus denganmengenakan kain adat asal NTT.
Ratusan warga nampak berkerumun di sekitar kedutaan besar Vatikan, Jakarta Pusat pada Jumat (6/9/2024). Mereka menantikan Pemimpin Gereja Katolik Dunia, Paus Fransiskus melintas dihadapan mereka.
Beredar foto Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggunakan Toyota Innova Zenix berwarna hitam.
Paus Fransiskus memiliki riwayat kesehatan yang membuatnya harus menggunakan kursi roda.