Kumpulan Berita

Mudik Lebaran


Hot Issue
30 March 2025

Viral Penumpang Kelas Bisnis Pakai Vape di Pesawat, Bos Garuda Turun Tangan

Garuda Indonesia (Persero) Tbk telah sudah menindak tegas salah seorang penumpang pria business class.

Nasional
30 March 2025

Cegah Cuaca Ekstrem Saat Mudik, 2 Ton Garam Ditaburkan di Langit Jakarta-Jabar

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) telah melakukan Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) untuk wilayah Jakarta, Jawa Barat dan sekitarnya untuk mencegah cuaca ekstrem pada saat puncak mudik Lebaran 2025.

life
30 March 2025

Mengantuk Ketika Mudik, Istirahat Sejenak atau Bermalam?

Berikut ini adalah jam-jam terbaik untuk melakukan mudik yang sudah dirangkum oleh Okezone dari berbagai sumber.

News
29 March 2025

Pantau dari Udara, Wali Kota Semarang Sebut Arus Mudik Berjalan Lancar

Wali Kota Semarang Agustina mengecek langsung kelancaran arus mudik Lebaran 2025 di sepanjang jalan tol dalam Kota Semarang melalui pemantauan udara, Sabtu (29/3/2025).

Jabar
29 March 2025

Bahayakan Pemudik, Banyak Pengendara Lawan Arus di Tegalgubug Pantura Cirebon 

Para pemudik yang melintasi jalur Pantura Cirebon diimbau untuk berhati-hati saat sampai di kawasan Pasar Tegalgubug, Arjawinangun, Cirebon.

Megapolitan
29 March 2025

Diduga Kelelahan, Pemudik Asal Tangerang Pingsan di Simpang Ciawi Bogor

Seorang pemudik berinisial DR (20), yang menggunakan sepeda motor pingsan di Simpang Ciawi, Kabupaten Bogor.

Nasional
29 March 2025

Pemudik Pesawat Melonjak 4,9 Persen Dibanding Tahun Lalu

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkap bahwa pemudik yang memilih moda transportasi pesawat meningkat jika dibandingkan dengan tahun 2024.

Hot Issue
29 March 2025

Stasiun Senen Dibanjiri Pemudik di H-2 Lebaran

Stasiun Pasar Senen dibanjiri pemudik pada Sabtu (29/3/2025) atau di H-2 Lebaran.