Kumpulan Berita
Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam), Budi Gunawan pastikan kesiapan pengamanan mudik lebaran 2025.
Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Garut mencatat ada lima titik rawan macet atau trouble spot di daerah Limbangan-Malangbong menuju Jalur Gentong, Tasikmalaya, Jawa Barat.
Direktur Penegakan Hukum (Dirgakkum) Korlantas Polri, Brigjen Raden Slamet Santoso mengungkap, telah terjadi peningkatan arus lalu lintas (lalin) kendaraan yang keluar dari Jabodetabek.
Polri mencatat sebanyak 148 kecelakaan terjadi di berbagai wilayah di Indonesia pada H-6 lebaran atau Selasa (25/3). Akibatnya, 10 orang meninggal dunia dan 220 orang luka-luka.
Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Abdul Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menanggapi fenomena pendatang pasca Hari Raya Idulfitri atau Lebaran yang kerap mencari peruntungan
Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK), Pratikno, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan patroli udara dalam rangka memantau arus mudik Lebaran 2025.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau terminal eksekutif Pelabuhan Merak, dan menerima paparan kesiapan mudik 2025 di Pelabuhan Merak, Banten, Rabu (26/3/2025).
Kapolri, Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka kemungkinan rekayasa lalu lintas dan ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) diterapkan pada, Rabu (26/3) hari ini.