Kumpulan Berita
Polda Jawa Timur petakan sejumlah titik titik jenuh atau lelah pemudik penyebab kecelakaan, yang menjadi perhatian di jalur mudik baik tol dan arteri.
Menjelang H-3 Lebaran 2025 atau Jumat, 28 Maret 2025 arus lalu lintas di kawasan jalur Pantura Cirebon semakin padat merayap.
PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menerapkan jalur contraflow, pada Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek arah Cikampek pada Kamis (27/3/2025).
Keterbatasan fisik tak menyurutkan langkah Alip Budiarto (48) warga Jatingaleh, Kota Semarang, untuk bergabung sebagai relawan di Posko Pelayanan Kemanusiaan Arus Mudik Lebaran 2025.
PT Jasamarga kembali memperpanjang rekayasa lalu lintas berupa one way. Kini kebijakan one way dilakukan di KM 70 Tol Jakarta-Cikampek hingga KM 263 Tol Pejagan-Pemalang.
Bus diberangkatkan dari titik kumpul Gelora Bung Karno.
PT Jasamarga melaporkan sejumlah ruas tol dipadati kendaraan pada h-4 idulfitri 1446H/lebaran 2025. Hal itu sebagaimana laporan yang termuat dalam aplikasi x resmi Jasamarga, @PTJASAMARGA.
Dia juga mendorong agar pemberantasan Pungli tidak hanya dilakukan saat mudik.