Kumpulan Berita
Menteri Ekonomi Jerman Robert Habeck menyebutkan bahwa Jerman tengah menuju krisis gas jika pasokan yang diberikan Rusia serendah sekarang.
Rusia telah menemukan konsumen baru dalam industri minyak dan gas, yang membantunya menghindari sanksi ekonomi berat yang dijatuhkan oleh Barat.
SKK Migas menyebut iklim investasi migas di Indonesia masih cukup kondusif dan kompetitif meskipun banyak isu yang mengatakan sebaliknya.
Subholding Gas Pertamina PT PGN Tbk berkomitmen mengakselerasi proses transisi fossil fuel ke energi bersih gas bumi melalui beberapa proyek unggulan.
Tim Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama perwakilan Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) melakukan beberapa rangkaian kunjungan ke sejumlah pabrik dan vendor lokal di Batam, Kepulauan Riau.
Pertamina mencatat kinerja positif dari sisi produksi hulu migas pada tahun 2021.
SKK Migas melaporkan bahwa kegiatan survei seismik subvulkanik di sepanjang pulau Jawa telah mencapai 820 km dari target 1.000 km.
SKK Migas melaporkan bahwa kegiatan survei seismik subvulkanik di sepanjang pulau Jawa telah mencapai 820 km dari target 1.000 km.