Kumpulan Berita
Meski demikian, partai besutan Surya Paloh itu tidak menjadi pihak oposisi.
Apalagi, belakangan ini beredar isu terkait ada 46 Kementerian di Kabinet Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.
Muncul isu yang menyebutkan bahwa terdapat 46 Kementerian di Kabinet Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.
Prabowo Subianto sebagai Presiden terpilih akan turun langsung melakukan uji kelayakan dan uji kepatutan (Fit and Proper Test) terhadap calon-calon menterinya.
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden terpilih pada 20 Oktober 2024.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali menyinggung soal susunan Kabinet Presiden terpilih Prabowo Subianto.
Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menyampaikan kode-kode politik dengan menyebut Anggota DPR RI dari Fraksi Golkar Maman Abdurrahman akan menjadi Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Indonesia (UMKM) di Kabinet Prabowo-Gibran.
Dikabarkan, sebanyak 44 kementerian sudah dipersiapkan untuk menjalankan roda pemerintahan 5 tahun ke depan.