Kumpulan Berita
Kami juga akan terus bersinergi untuk bersama-sama agar seluruh pelaksanaan makan bergizi gratis, MBG, ini betul-betul punya dampak ekonomi bagi masyarakat desa
makan bergizi gratis Rp10 ribu per anak merupakan hasil rata-rata usai uji coba selama 11 bulan.
Presiden Prabowo Subianto mengunjungi Kawasan Balai Layanan Usaha Produksi Perikanan Budidaya (BLUPPB), Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Senin (2/12/2024).
Presiden Prabowo Subianto mengumumkan anggaran untuk program makan bergizi gratis sebesar Rp10.000,- per hari. Pengumuman ini langsung oleh Presiden Prabowo di Kantor Kepresidenan
Presiden Prabowo Subianto meminta kepada para guru untuk percaya terhadap program makan bergizi gratis yang dicanangkannya.
Kapolres turut berbaur dengan siswa-siswi sambil bercengkrama.
Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengingatkan agar Desa jangan hanya menjadi penonton pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis.
Kegiatan ini akan terus dievaluasi untuk memastikan pelaksanaan program makan siang bergizi dapat berjalan lebih baik