Kumpulan Berita
Saat naik tahta sebagai raja, konon Jayanagara masih berusia 16 tahun dengan sederet kontroversinya.
Jaka Tingkir sendiri adalah putra Kebo Kenanga alias Ki Ageng Pengging, cucu bupati Jayaningrat di Pengging.
Peraturan diterapkan begitu ketat, termasuk interaksi perempuan yang sudah menikah, lengkap disertai sanksi yang berat.
Meski memiliki kesamaan difungsikan sebagai candi, ternyata ada perbedaan antara candi di masa Kerajaan Mataram dengan Singasari - Majapahit.
Puluhan candi peninggalan Kerajaan Singasari dan Majapahit konon hilang tak berjejak.
Ketiga kerajaan itu telah menjelma menjadi kerajaan yang disegani di nusantara kala itu, bahkan ada yang memiliki wilayah hingga Semenanjung Malaya, yang kini masuk negara Malaysia.
Perkawinan dalam warna memberikan jaminan kepada kelangsungan hidup warna, karena tidak menimbulkan kekeruhan atau kegoncangan. Kegoncangan ini kebanyakan disebabkan oleh perkawinan antar warna
Gayatri sebenarnya nyaris menjadi raja di Majapahit bilamana tak menolak permintaan Gajah Mada.