Kumpulan Berita
Lyodra turut berduka atas berpulangnya Paus Fransiskus, pada 21 April 2025.
Rossa menilai, Angie Carvalho selalu menunjukkan performa terbaiknya di tiap minggu.
Perayaan Imlek tahun ini terasa berbeda bagi Randy karena dirinya ditemani oleh sang kekasih, Lyodra.
Penampilan memukau ditunjukkan Lyodra, Tiara Andini, Ziva Magnolya, dan 3 Diva di konser Superdiva. Tak hanya soal suara dan aksi panggung, tapi busana yang mereka kenakan juga menarik perhatian.
Lyodra, Tiara Andini, Ziva Magnolya dan 3 Diva Indonesia sukses membius penonton di konser Superdiva. Keenam penyanyi kenamaan Tanah Air itu tampil memukau di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta, Jumat (17/1/2025) malam WIB.
Konser ini akan menampilkan kolaborasi istimewa antara penyanyi-penyanyi muda berbakat dan 3 diva Indonesia, siap menciptakan sebuah pertunjukan musik yang tak boleh dilewatkan.
Randy Martin memperlihatkan kebucinannya saat Lyodra harus dirawat karena DBD.
Shakirra Vier, remaja cantik berusia 16 tahun asal Bandung, berhasil melangkah ke babak Top 23 Indonesian Idol Season XIII. Dengan semangat optimisme yang tinggi, Shakirra siap memberikan penampilan terbaiknya di panggung Live Showcase.