Kumpulan Berita
Libur panjang memberi dampak cukup signifikan pada peningkatan pergerakan wisatawan nusantara.
Sandiaga turut menyoroti kemacetan horor di jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat saat libur panjang Maulid Nabi.
Sebanyak 487.799 kendaraan tercatat melintasi Jalur Puncak, Kabupaten Bogor selama libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW.
Djoko Setijowarno menilai ganjil-genap belum maksimal sebagai solusi mengatasi kemacetan kawasan Puncak saat libur panjang.
Simak kondisi lalin di jalur Puncak Bogor malam terakhir libur panjang Maulid Nabi Muhammad.
PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 561.066 kendaraan meninggalkan wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang dan Bekasi (Jabotabek) pada H-3 sampai dengan H-1 periode libur panjang.
Stasiun Whoosh Padalarang, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Jawa Barat dipadati penumpang di puncak arus balik libur panjang akhir pekan pada Senin (16/9/2024).
Polisi mengungkap penyebab kemacetan lalu lintas panjang di Jalur Puncak, Kabupaten Bogor yang sempat terjadi pada Minggi 15 September 2024.