Kumpulan Berita
KPU Jakarta telah menerima berkas hasil pemeriksaan kesehatan para ketiga pasangan calon gubernu dan wakil gubernur (Cagub-Cawagub) Jakarta.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta menerima berkas pemeriksaan kesehatan ketiga pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta 2024
Sebanyak 1.035 personil kepolisian disiagakan di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta mengawal hari terakhir pendaftaran pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur.
Ketua KPUD Jakarta, Wahyu Dinata menyebut pasang Ridwan Kamil - Suswono jadi kontestasi Pilgub Jakarta dengan dukungan partai politik (parpol) terbanyak.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta menyatakan, bahwa berkas pendaftaran pasangan Pramono Anung-Rano Karno dan Ridwan Kamil-Suswono lengkap.
Bakal Calon Gubernur Jakarta Pramono Anung mengaku siap bertarung di Pilkada 2024 dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jakarta.
Bakal Calon Gubernur Jakarta, Ridwan Kamil (RK) bersama partai koalisi menggelar rapat persiapan pendaftaran ke KPU Jakarta.
KPU Jakarta telah membuka pendaftaran bagi Bakal Calon Kepala Daerah (Bacakada) pada 27-29 Agustus 2024.