Kumpulan Berita
Kapolda Papua Irjen Pol Mathius Fakhiri mengatakan lokasi KKB menyandera pilot Susi Air berada di medan yang sangat sulit dijangkau.
Pemerintah sudah menyalurkan bantuan bahan makanan, namun belum bisa sampai ke lokasi.
Mantan KSAL ini juga meminta agar masyarakat dapat bersabar menunggu proses negosiasi dan pembebasan pilot Susi Air.
Izak juga menegaskan, upaya pembebasan Pilot Susi Air dilakukan dengan mengedepankan pemerintah daerah.
Polda Papua juga sedang melakukan penyelidikan dan investigasi terkait hilangnya senjata api milik anggota polisi.
Pasalnya, bila diambil pendekatan militer, dikhawatirkan masyarakat turut menjadi jadi korban pertempuran.
Pemerintah Kabupaten Nduga pun juga telah menyiapkan uang tebusan senilai Rp5 miliar.
Pihaknya juga terus membangun komunikasi aktif kepada semua pihak.