Kumpulan Berita
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto meninjau program pemanfaatan lahan dalam rangka mendukung ketahanan pangan yang merupakan salah satu program prioritas Asta Cita Presiden RI Prabowo Subianto
Mewujudkan Asta Cita atau delapan misi yang diusung Prabowo untuk mewujudkan visi Bersama Indonesia Maju Menuju Indonesia Emas 2045
Polda Kepulauan Bangka Belitung memasang sumur bor untuk menangani kekeringan yang melanda Desa Batu Belubang. Hal itu terjadi lantaran dampak dari musim kemarau.
Ketua Umum Gerakan Cinta Prabowo, Kurniawan menyatakan komitmennya mendukung program Presiden RI Prabowo Subianto untuk mewujudkan birokrasi yang bersih, makanan bergizi gratis, dan memperkuat ketahanan pangan.
Presiden Prabowo Subianto bertemu PM Singapura Lawrence Wong
Presiden Prabowo Subianto mengawali kunjungan kerjanya pasca dilantik pada 20 Oktober 2024 dengan meninjau proyek sawah seluas satu juta hektare di Wanam.
Zulkifli Hasan mengungkapkan 20% dana desa akan dialokasikan untuk ketahanan pangan.
Dalam rapat kali ini, kami membahas soal ketahanan pangan dan tata kelola sawit di kawasan hutan