Kumpulan Berita
Dedi memastikan, situasi saat ini sudah dalam kondisi normal atau kondusif pasca-terjadinya bentrokan yang menewaskan dua orang tersebut.
Bentrokan melibatkan pekerja asing dan lokal terjadi di PT GNI, Morowali Utara, Sulawesi Tengah.
Lim dan istrinya Kate termasuk di antara 500 orang yang kebanyakan asing tetapi juga turis Peru yang terdampar.
Menurut dia, provokasi oknum-oknum LSM itu telah membuat penataan pasar yang awalnya kondusif menjadi ricuh.
Hujan batu memberondong rombongan, para rombongan bupati pun harus berlarian menghindari batu-batu berterbangan.
Tak hanya merusak warung makan, massa juga merusak sejumlah peralatan dapur dan perabotan warung makan dan membakarnya
Penyitaan dilakukan buntut dari kericuhan antar kelompok yang berlangsung pada Minggu (6/11/2022).
Polda Jawa Timur memeriksa Ketua Panitia Penyelenggara Arema FC Abdul Haris terkait tragedi Kanjuruhan, Malang.