Share

Kumpulan Berita

Kekeringan


Nasional
15 July 2019

1.963 Desa Terdampak Kekeringan Musim Kemarau 2019

Itu berada di pulau Jawa, Bali, NTB dan NTT.

Nasional
15 July 2019

Jokowi Minta Antisipasi Kekeringan untuk Hadapi Puncak Musim Pada September

Jokowi menerangkan bahwa BMKG telah melaporkan bahwa musim panas akan memasuki puncak pada Agustus hingga September 2019

Yogya
15 July 2019

127.977 Jiwa Terdampak Kekeringan Parah di Gunungkidul

Jumlah warga di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang terkena dampak kekeringan.

Jatim
9 July 2019

45 Desa di Pacitan Berpotensi Alami Kekeringan

Saat ini BPBD Pacitan dan PDAM berkoordinasi menyalurkan mobil tangki air untuk desa yang mengalami kekeringan.

Hot Issue
9 July 2019

Dua Waduk Raksasa Akan Airi Provinsi Banten di 2020

Waduk Karian di Kabupaten Lebak dan Waduk Sindangheula di Kabupaten Serang akan beroperasi pada 2020.

Jabar
7 July 2019

3.000 Hekatre Lahan Padi di Indramayu Terancam Gagal Panen

Laporan sementara yang masuk ke kami ada 3.000 hektare lebih sawah yang terancam gagal panen.

Megapolitan
5 July 2019

BPBD DKI Siap Pasok Air Bersih Kala Kekeringan Melanda

BPBD DKI Jakarta menyatakan kesiapannya untuk memasok air bersih bagi warga yang terdampak kekeringan.

Jateng
5 July 2019

Kekeringan Melanda Purbalingga, 2.809 Warga Terdampak

Sebanyak 733 KK atau 2.809 warga Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, terdampak kekeringan sejak awal Juni lalu.