Share

Kumpulan Berita

Kejagung.


Nasional
21 November 2024 15:31 WIB

Tulisan Tangan Tom Lembong: Seumur Hidup Saya Belum Pernah Diperiksa Aparat Hukum

Tom Lembong, tersangka dalam kasus impor gula yang terjadi pada 2015-2016 saat menjabat sebagai Menteri Perdagangan, menyampaikan keterangannya dalam tulisan tangan terkait proses hukum yang menimpa dirinya

Nasional
20 November 2024

Pakar Sebut Penetapan Tersangka Tom Lembong Prematur, Ini Alasannya

Pakar Hukum Pidana Universitas Indonesia (UI), Chairul Huda turut merespons kasus dugaan korupsi yang menyeret nama Mantan Menteri Perdagangan (Mendag) Tom Lembong.

Nasional
19 November 2024

Kronologi Penangkapan Hendry Lie, Bos Sriwijaya Air yang Terlibat Kasus Korupsi Timah

Kejaksaan Agung (Kejagung) menangkap Hendry Lie di Bandara Soekarno-Hatta.

Nasional
16 November 2024

Komisi III DPR Wanti-Wanti Kejagung soal Kasus Tom Lembong 

Politikus PKB tersebut meminta agar Kejagung mengusut kasus bukan hanya karena adanya pesanan.

Nasional
16 November 2024

Penetapan Tersangka Tom Lembong Tuai Sorotan, Kejagung Dianggap Diskriminatif

Penetapan tersangka mantan Menteri Perdagangan (Mendag) Thomas Trikasih Lembong atau Tom Lembong oleh Kejaksaan Agung (Kejagung) menuai sorotan.

Nasional
15 November 2024

Jaksa Agung Diminta Jangan Asal Tuduh Brimob Polri Tanpa Ada Bukti

Sikap Jaksa Agung ST. Burhanuddin yang menyinggung Korps Brimob dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Komisi III DPR RI, patut dipertanyakan motif dan latar belakangnya.

Nasional
14 November 2024

Rapat dengan Kejagung, Komisi III DPR Minta Skandal Geomembrane Diusut Tuntas

Anggota Komisi III DPR, Hinca Pandjaitan, mempertanyakan perkembangan dugaan skandal geomembrane di Blok Rokan. Kejagung diminta menjelaskan detail dari penanganan kasus tersebut.

Nasional
14 November 2024

Dankor Sebut Jaksa Agung Lakukan Framing Soal Pernyataan Brimob Kepung Kantor Kejagung 

Dankor Brimob Komjen Imam Widodo menyebut oknum Brimob yang dituding telah mengepung kantor Kejaksaan Agung (Kejagung) saat pengusutan kasus korupsi timah tidak benar.