Kumpulan Berita
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkap bahwa pihaknya berkomitmen untuk melindungi dan menjaga hutan dan menyelamatkan aneka satwa yang hidup di dalamnya.
Bagaimana kebijakan-kebijakan yang terkait dengan masalah kehutanan termasuk juga kerjasama di bidang masalah ketahanan pangan
Dalam sambutannya, Sigit menekankan pentingnya infrastruktur bagi peningkatan produktivitas pertanian dan kesejahteraan masyarakat setempat.
Penanaman jagung itu dilakukan untuk menciptakan swasembada pangan, khususnya kebutuhan akan jagung.
Menurut Sandi, terdapat tiga Pati yang naik pangkat dari Irjen ke Komjen. Kemudian, 10 Pati mendapatkan kenaikan pangkat satu tingkat dari Brigjen ke Irjen. Selain itu, ada sembilan Pati yang naik satu tingkat dari pangkat Kombes menjadi Brigjen.
Dalam kesempatan itu, Sigit menyambut baik dan menyatakan bahwa Polri siap membantu pemberantasan narkoba hingga ke dalam lapas. Terlebih, tak bisa dipungkiri bahwa Indonesia dapat dikatakan darurat narkotika.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menerima audiensi Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Rabu (12/2/2025).
Polri berkolaborasi dengan Nahdlatul Ulama (NU) untuk mendukung program-program pemerintah, mulai dari mewujudkan kemandirian pangan hingga mendorong program makan bergizi gratis (MBG).