Kumpulan Berita
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meminta masyarakat agar dapat berkendara sesuai kemampuan fisik mereka, dan beristirahat ketika sudah lelah.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan bahwa pihaknya telah menyiapkan sebanyak 2.794 posko, yang disiagakan di sejumlah titik selama momen libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru).
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memaparkan bahwa personel gabungan yang terdiri dari TNI-Polri telah disiapkan, guna pengamanan sebanyak 61.452 lokasi pada Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.
Keluarga Besar Putra-Putri Polri (KBPP Polri) menolak usulan Polri berada di bawah TNI dan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), wacana tersebut usang yang kontraproduktif.
Imparsial menyatakan bahwa, Polri menjadi salah satu institusi negara yang berperan dalam rangka menjaga kebebasan beragama dan berkeyakinan (KBB) di Indonesia.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melaporkan langsung kepada Presiden Prabowo Subianto, terkait upaya yang telah dilakukan pihaknya untuk pengendalian inflasi, guna mewujudkan misi Asta Cita Pemerintahan Prabowo-Gibran saat ini.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menegaskan komitmennya untuk mengawal misi Asta Cita Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memaparkan pencapaian pemberantasan narkoba dan judi online dalam Apel Kasatwil Polri, pada Rabu (11/12/2024). Dalam kegiatan itu turut dihadiri oleh Presiden Prabowo Subianto.