Kumpulan Berita
Keberadaan pagar laut sepanjang 30,16 kilometer di pesisir pantai utara Kabupaten Tangerang, Banten, memicu kontroversi. Kelompok nelayan Jaringan Rakyat Pantura (JRP) mengklaim pagar tersebut dibangun untuk mencegah abrasi dan sebagai pemecah ombak guna mitigasi ancaman tsunami dari megathrust.
Banjir bandang yang melanda wilayah Tuban dan Bojonegoro, Jawa Timur, menyebabkan kerusakan parah dan korban jiwa.
Sebanyak enam orang dilaporkan tewas dalam insiden jembatan ambruk di Maluku Tengah. Salah satu korbannya merupakan Anggota DPRD.
WIKAIKON mengirimkan 10 box jembatan modular Unibridge
Pria asal Tiongkok dijebloskan ke penjara setelah berinisiatif membangun jembatan desa.
Militer Ukraina merilis rekaman udara serangan terhadap jembatan tersebut yang dilaporkan berada di atas Sungai Seym di Zvannoe.
Jembatan penghubung antara Desa Suka Jadi dengan Desa Galih Sari, Kabupaten Musi Banyuasin ambruk, usai ditabrak kapal tongkang bernama Sentana Jaya yang bermuatan batubara
Keluarga yang menemukan bayi itu langsung menghubungi petugas darurat.