Kumpulan Berita
Reporter di televisi pemerintah berbaring di tanah selama siaran langsung. Radio militer Israel mengatakan hampir 200 rudal telah diluncurkan Iran ke Israel.
Iran telah meluncurkan rudal yang menargetkan Israel, kata militer pada Selasa, (1/10/2024) menyusul peringatan Amerika Serikat (AS) bahwa serangan Iran akan segera terjadi.
Sirene berbunyi di seluruh Israel memperingatkan adanya serangan. IDF menyebutkan, bahwa rudal balistik telah diluncurkan dari Iran ke Israel.
Hizbullah mengatakan pihaknya menargetkan pasukan Israel di kota perbatasan Israel, Metula, pada Selasa (1/10/2024) pagi waktu setempat.
Pejabat Israel tersebut mengatakan keputusan untuk membunuh pemimpin Hizbullah tersebut dibuat karena Nasrallah menolak upaya diplomatik dalam 11 bulan terakhir.
Setelah konfirmasi bahwa Nasrallah telah tewas dalam serangan itu, Pemimpin Tertinggi Iran Ali Khamenei segera dipindahkan ke lokasi yang aman.
Dia menegaskan Israel mendukung warga Iran saat secara agresif memerangi proksi Republik Islam di seluruh wilayah.
Turki, anggota Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO), telah mengecam serangan Israel yang menghancurkan di Gaza terhadap kelompok Hamas.