Kumpulan Berita
Penyidik Polda Metro Jaya menilai ada indikasi tindak pidana dalam laporan polisi Bunga Zainal.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita uang tunai sebesar Rp2,4 miliar yang diduga berkaitan dengan kasus dugaan korupsi dalam kegiatan investasi fiktif alias bodong di PT Taspen (Persero).
Belasan emak-emak di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, menggeruduk rumah seorang terduga pelaku investasi bodong di Kompleks Perumahan Tenjo City.
Dengan lancar, sang bocah bercerita bahwa ia adalah korban penipuan dari ibunya sendiri.
Ratusan nasabah yang menjadi korban investasi bodong mendatangi rumah pelaku, Fatika, di Desa Karangrejo, Gempol, Pasuruan, Jawa Timur.
Beredar modus penipuan investasi saham di PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC).
Sejumlah ibu muda geruduk rumah salah satu warga di Kabupaten Bogor, Jawa Barat beberapa hari lalu. Warga yang digeruduk tersebut diduga melakukan penipuan berkedok arisan.
Tips investasi untuk ibu-ibu jangan sampai terjebak yang ilegal. Investasi di pasar modal kini bisa dimulai dengan modal minim