Kumpulan Berita
Pemerintah membuka peluang impor beras 1 juta ton.
Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024 jadi biang kerok Sritex pailit.
Menteri Perindustrian Agus Gumiwang bakal menghadap Presiden Prabowo untuk mendiskusikan Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 8 tahun 2024.
Nilai ekspor dan impor Indonesia menurun sepanjang September 2024. Ekspor anjlok 5,80% menjadi USD22,08 miliar.
Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan neraca perdagangan Indonesia kembali surplus sebesar USD3,26 miliar pada September 2024.
Indonesia dulunya merupakan eksportir minyak, namun kini menjadi importir dengan memakan biaya sekira Rp500 triliun per tahun.
Perang dagang yang terjadi antara AS dan China memberi keuntungan bagi produsen sarung tangan Malaysia.
Negara-negara di Uni Eropa menyetujui penerapan tarif impor 45% untuk mobil China.