Kumpulan Berita
Gunung Merapi alami 239 kali gempa susulan sepanjang Snein (6/9/2021).
Awan panas terjadi pada pukul 18.26 WIB tercatat di seismogram dengan amplitudo 55 mm dan durasi 173 detik.
Bahkan paska awan panas guguran terjadi hujan abu di lereng Merapi wilayah Magelang.
Guguran lava pijar itu meluncur dengan jarak maksimum sejauh 2.000 meter ke arah barat daya.
Kubah lava di tengah kawah puncak Gunung Merapi tidak mengalami perubahan morfologi atau relatif tetap.
Luncuran APG Gunung Merapi berikutnya pukul 10.15 WIB dan tercatat di seismogram dengan amplitudo 45 milimeter berdurasi 128 detik.
Awan panas terjadi pada pukul 07.40 WIB dengan jarak luncur 2.000 meter.
Gunung Merapi tengah memasuki fase ekstrusi yakni mengeluarkan magma dari permukaan gunung.