Kumpulan Berita
Gempabumi berkekuatan magnitudo 3,4 mengguncang wilayah Raja Ampat, Papua Barat, pada Minggu (2/2/2025), sekira pukul 10.07 WIB.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa dengan kekuatan M5,3 mengguncang Kepulauan Aru, Maluku, Minggu 02 Februari 2025 pukul 03.24.33 WIB.
Gempabumi berkekuatan magnitudo 4,5 mengguncang wilayah Maluku Tenggara Barat, pada Minggu (2/2/2025), sekira pukul 05.39 WIB.
BMKG memperingatkan bahwa informasi gempa mengutamakan kecepatan.
Gempabumi berkekuatan M6,2 mengguncang Provinsi Aceh pada Jumat (31/1) pukul 18.03 WIB. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memastikan belum ada kerusakan dan korban jiwa akibat gempa ini.
Belum diketahui apakah ada korban jiwa atau bangunan yang rubuh akibat gempa besar tersebut.
BMKG melaporkan gempa berada di kedalaman 29 KM. Sementara titik gempa di 36 KM Barat Daya Aceh Selatan pada koordinat 3.15 Lintang Utara ??" 96.95 Bujur Timur.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat 237 kali gempa susulan (aftershocks) telah mengguncang Kolaka, Sulawesi Tenggara (Sultra).