Kumpulan Berita
Tim hukum TPN Ganjar-Mahfud meminta Mahkamah Konstitusi (MK) untuk mendiskualifikasi Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka
Sidang Perselisihan Hasil Pemilu (PHPU) gugatan Calon Presiden (Cawapres), dan Calon Wakil Presiden (Cawapres) Nomor Urut 03, Ganjar Pranowo
Ganjar bicara dalam sidang perdana sengketa Pilpres 2024 di MK.
Mereka akan berangkat dari Hotel Mandarin menuju ke MK untuk mengikuti sidang yang rencananya akan dimulai pada pukul 13.00 WIB.
Tim Hukum Ganjar-Mahfud bakal menghadirkan puluhan saksi di dalam sidang permohonan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) ke MK.
Tim Hukum Ganjar-Mahfud resmi mengajukan permohonan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) ke Mahkamah Konstitusi (MK)
Diwakili Tim Hukum Ganjar-Mahfud, pasangan itu menyerahkan permohonan setebal 151 halaman.
Pendaftaran permohonan PHPU itu, dipimpin oleh Ketua Tim Hukum Ganjar-Mahfud, Todung Mulya Lubis.