Kumpulan Berita
Sebanyak 21 orang akan bekerja di Kementerian Komdigi pada periode 2024-2029
Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid melantik Fifi Aleyda Yahya menjadi Direktur Jenderal Komunikasi Publik dan Media (Dirjen KPM).
Aktris ternama Indonesia, Raline Shah resmi diangkat sebagai Staf Khusus Bidang Kemitraan Global dan Edukasi Digital oleh Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid.